Resep komplit akan menghadirkan varian baru dari bolu yang mungkin akan membuat anda tertarik dengan kue bolu. Rasa manis dan paduan pasta moka yang unik, akan membuat bolu ini spesial di hari yang spesial. Dengan cara yang mudah, anda pasti bisa membuat hasil yang maksimal, sehingga anda akan ketagihan dengan rasa mokanya.
Bahan :
- 10 kunimg telur ayam
- 1 putih, telur ayam
- 100 gr mentega tawar, kocok lembut
- 75 gr tepung terigu serba guna
- 100 gr gula pasir
- 300 gr mentega tawar
- 50 gr gula halus
- 3 sendok makan, pasta moka
- 150 ml susu cair
Cara membuat :
- Panaskan oven hingga suhu 180 derajat selsius
- Kocok kuning telur, putih telur dan gula hingga mengembang dan kental, masukkan tepung terigu sedikit demi sedikit sambil di aduk perlahan hingga merata.
- tuang ke dalam loyang dengan ukuran 2 x 26 x 34 cm yang telah di alasi kertas dan di semir mentega.
- Panggang dalam oven selama 20 menit, lanjutkan dengan memanggang dengan api atas selama 3 menit, angkat.
- Taburi gula bubuk di selembar kertas roti, letakkan kue diatasnya. Gulung selagi panas sambil dipadatkan. Diamkan hingga kue suam suam kuku.
- Buka gulungan kue, olesi dengan bahan olesan hingga rata, gulung kembali sambil dipadatkan.
- Potong potong dan sajikan.
Semoga artikel ini bermanfaat dan tunggu artikel lainnya yang lebih menarik.